PERAHU TRIMARAN THETREKKERS BERAKSI DI DANAU UNIVERSITAS INDONESIA

 Pada generasi sebelumnya yaitu perahu katamaran adalah produk kami yang di cari dan dipakai untuk membersihkan sampah di danau dan sungai. Seiring berjalannya waktu kami terus berinovasi untuk membuat perahu ini menjadi lebih baik dan stabil. Maka terciptalah perahu trimaran untuk mempermudah kita membersihlan sampah di sungai.









Saat uji coba trimaran di Setren Opak, kami melihat perahu ini stabil dan manuver lebih baik dari generasi sebelumnya yang membedakan Trimaran dan Katamaran adalah terletak pada jumlah tabung. Jumlah tabung trimaran tiga sedangkan katamaran berjumlah 2 tabung. Tabung ini yang membuat perahu ini menapung dan jumlah tiga tabung pada perahu Trimaran ini menstabilkan perahu dan manuver lebih baik lagi.





Perahu Trimaran buatan kami telah ada di danau kampus Universitas Indonesia untuk membersihkan sampah di danau tersebut. Berikut adalah foto perahu Trimaran Thetrekkers beraksi di danau Universitas Indonesia




Subscribe to receive free email updates: